Ketahui Cara Menghilangkan Baret pada Mobil

icon 24 May 2022
icon Admin

Jika memutuskan untuk mengecat sendiri, sebelumnya pastikan kelayakan kendaraan untuk di cat ulang.  Ini dikarenakan tidak semuanya terlihat lebih baik apabila hal tersebut dilakukan. 

Kesimpulan

Baret mobil yang masuk kategori ringan dan sedang, bisa diperbaiki sendiri tanpa harus membawanya ke bengkel dengan menggunakan bahan-bahan tertentu. 

Khusus untuk jenis baret yang masuk kategori dalam, Anda memang bisa menghilangkannya secara mandiri, namun harus dilakukan dengan ekstra hati-hati. 

Kalau tidak, kerusakan yang terjadi bisa bertambah parah. Untuk hasil maksimal, sebaiknya percayakan ke bengkel atau jasa cat profesional agar tampilan kendaraan Anda kembali mulus seperti baru.

Anda juga bisa langsung menjadwalkan kunjungan anda ke Bengkel Suzuki melalui website resmi di https://suzukisbam.co.id/   & dapatkan jadwal yang sesuai dengan keinginan anda.