Mengapa Tidak Boleh Menggunakan Bahu Jalan Tol Sembarangan?

Pada jalan tol modern, setiap bagian memiliki peran penting dan sudah ada aturannya. Misalnya saja bahu jalan yang tidak boleh digunakan sembarangan.
Realitanya, banyak pengemudi yang masih memanfaatkan bahu jalan untuk tempat berhenti sembarangan, bahkan parkir.
Artikel ini akan menjelaskan mengapa bahu jalan hanya boleh digunakan untuk keadaan darurat, apa saja risikonya jika disalahgunakan, dan konsekuensi hukum yang bisa ditimbulkan.
Fungsi Bahu Jalan Tol
Bahu jalan merupakan bagian dari jalan yang berada pada sisi luar jalur utama (biasanya kiri, namun bisa juga kanan di beberapa titik). Berdasarkan regulasi lalu lintas terkini, berikut beberapa fungsi pentingnya:
-
Area Darurat Kendaraan